detikHealth
Lomba Makan Kerupuk 17-an, Amankah Bagi Ibu Hamil?
Lomba makan kerupuk selalu menghadirkan keseruan dalam perayaan HUT Kemerdekaan Indonesia tiap tanggal 17 Agustus. Ibu hamil harus hati-hati kalau mau ikut.
Sabtu, 17 Agu 2019 07:12 WIB







































