detikNews
Penonton Konser Linkin Park Tewas Tertimpa Perancah
Seorang wanita meninggal dunia dan 19 orang tewas setelah rangka penahan atau perancah roboh di luar lokasi konser Linkin Park di Cape Town, Afrika Selatan. Perancah sementara di luar stadion Green Point itu ambruk akibat angin kencang sebelum konser berlangsung hari Rabu.
Jumat, 09 Nov 2012 10:52 WIB







































