Banyak tren fashion yang muncul setelah jadi viral di media sosial. Nah, toko satu ini mengumpulkan benda-benda yang viral di Instagram dan menjualnya.
Situs perjalanan terkemuka dunia, TripAdvisor merilis penghargaan pengalaman liburan terbaik sedunia. Satu atraksi di Ubud, Bali masuk dalam sepuluh besar.
Ajang lomba balap sepeda Tugu Muda Race Championship 2019 di kawasan Banjir Kanal Barat, Kota Semarang diikuti oleh 1.069 pembalap sepeda dari berbagai daerah.