Honda BR-V ini terlihat unik dan beda dari yang lain. Mobil memiliki pelindung ekstra di bagian bemper depannya. Mirip mobil yang muncul di film Mad Max ya?
Honda BR-V menjadi model yang digilai di Malaysia. Bayangkan, hanya dalam waktu 3 minggu setelah diperkenalkan, tercatat 4.000 unit Honda BR-V telah terpesan.
Penjualan mobil Honda di Jawa Timur selama tahun 2016 mencapai 29.945 unit. Mobil Honda Brio Satya menjadi pilihan utama konsumen mobil honda di Jawa Timur.
Honda mengklaim berkat mobil-mobil yang menarik, selama tahun 2016, Honda mencetak rekor di Indonesia. Pangsa pasar Honda di Indonesia juga naik jadi 19%.