detikNews
Dua Kali Periksa Dada Rosada, Kejati Jabar Nyatakan Selesai
Kejati Jabar sudah dua kali memeriksa Walikota Bandung Dada Rosada terkait perkara dugaan korupsi dana bantuan sosial (bansos) Pemkot Bandung 2009-2010 yang ditaksir merugikan negara Rp 80 miliar.
Sabtu, 04 Feb 2012 18:12 WIB







































