Persib unggul 1-0 atas Persiraja Banda Aceh di babak pertama matchday ketiga Grup D Piala Menpora 2021. Maung Bandung memimpin lewat sundulan Wander Luiz.
Rencana pelatih Indonesia, Shin Tae-yong, untuk mengalahkan Singapura tak berjalan baik. Pergantian pemain tak maksimal, tapi masih ada juga sisi positifnya.
Pemain Timnas Indonesia Ramai Rumakiek, berharap timnya bisa memperkuat mental jelang Leg II Semifinal Piala AFF 2020. Laga besok diprediksi lebih berat.