Viralnya kasus dirut garuda mulai jadi perbincangan karena harganya yang fantastis. Pasutri ini mengaku latah membeli sepeda brompton karena sedang viral.
Menteri BUMN Erick Thohir menggelar pertemuan dengan Dewan Komisaris Garuda Indonesia dan memberhentikan direksi yang terlibat penyelundupan Harley Davidson.
Komisi VI DPR selaku mitra kerja mendukung langkah Menteri BUMN Erick Thohir yang memecat semua direktur Garuda Indonesia karena penyelundupan Harley Davidson.
Untuk mengisi jabatan yang kosong, Dewan Komisaris akan menunjuk pelaksana tugas (Plt). Penunjukan pejabat direktur definitif dilakukan pada Januari 2020.
Kasus penyelundupan motor Harley Davidson dan sepeda Brompton melibatkan sejumlah oknum. Hingga saat ini, oknum-oknum tersebut mulai dibongkar satu per satu.
Menhub mengatakan Garuda bakal diberi sanksi denda terkait kasus dugaan penyelundupan Harley Davidson. Namun dia belum menjelaskan detail jumlah denda itu.