detikNews
Menkum HAM: Nama Calon Dirjen PAS Segera Diusulkan ke Presiden SBY
Panitia Seleksi Dirjen Pemasyarakatan telah menyerahkan kepada Menkum HAM Amir Syamsuddin nama calon yang lulus tahap seleksi. Amir janji nama-nama itu akan secepatnya diusulkan ke Presiden SBY.
Rabu, 02 Okt 2013 17:01 WIB







































