Valtteri Bottas cemerlang di sesi kualifikasi F1 GP Emilia Romagna 2020 dengan merebut pole. Pebalap Mercedes GP itu mengungguli rekan setimnya Lewis Hamilton.
Presiden Jokowi mengatakan Indonesia mengecam pernyataan Presiden Emmanuel Macron yang menghina Islam. Kecaman ini di tengah seruan boikot produk Prancis.
Aksi boikot produk Prancis diserukan untuk menentang pernyataan Presiden Macron soal Islam. Seruan boikot juga bergema ke telinga publik Tanah Air lewat MUI.