detikNews
Fadli Zon: Di Survei Internal Kami Sudah Lampaui Jokowi-JK
Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Fadli Zon menyatakan hasil survei internal menunjukkan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa telah melampaui elektabilitas Joko Widodo-Jusuf Kalla.
Senin, 30 Jun 2014 01:24 WIB







































