detikNews
Kotak Berisi Kabel dan Aki Sempat Gegerkan Sebuah Gereja di Kaltim
Tim Gegana Brimob Polda Kaltim mengamankan benda diduga rangkaian bahan peledak di sekitar Gereja Injil Nusantara Jemaat Kasih Jl Syarifuddin Yoes, Balikpapan Selatan, Kota Balikpapan, Kaltim. Benda tersebut kini diamankan untuk dianalisis.
Minggu, 20 Apr 2014 15:27 WIB







































