Polisi disebarkan di tiga titik konsentrasi massa FPI yang mengawal pemeriksaan Habib Rizieq dkk. Personel Polwan dan Kowad bertugas sebagai negosiator.
Sebelum menggelar aksi di depan Polda Metro Jaya, massa FPI dan GNPF MUI akan salat duha di Masjid Al-Azhar. Aparat sudah bersiaga di sekitar area masjid.