Kecantikan selalu berkembang dari waktu ke waktu. Ada prinsip kecantikan yang sebenarnya sudah ketinggalan zaman, tapi tak jarang orang masih melakukannya.
Sarah Brown, kepala layanan dialisis ginjal atau lazim disebut cuci-darah di pedalaman Australia, terpilih sebagai perawat terbaik Australia tahun ini.
Sepatu dengan detail rumbai serta tassel kembali difavoritkan. Buktinya sejumlah brand high end, retailer, hingga merek lokal, banyak menawarkan opsinya.