detikNews
Bagaimana Mekanisme Kontrol Pesawat Swayasa di Dephub?
Dalam dunia penerbangan, segala pesawat sipil termasuk nonkomersial seperti sport didaftarkan dan dikontrol di Dephub. Cuma, mekanismenya jauh lebih sederhana dibanding pesawat komersil.
Minggu, 16 Mar 2008 14:57 WIB







































