detikNews
Yanti Turang Perawat Berdarah Indonesia Masuk Dalam Tokoh Masa Depan Australia
Yanti Turang, seorang perawat berdarah Indonesia yang sekarang tinggal di New Orleans (AS) masuk dalam salah satu tokoh muda Australia masa depan karena berbagai kegiatannya di bidang kesehatan di Indonesia lewat organisasi bernama Learn To Live Global.
Sabtu, 24 Jan 2015 10:55 WIB







































