detikFinance
Menanjak 21 Poin, IHSG Bertahan di Zona Hijau
IHSG menanjak 21 poin berkat aksi beli di saham-saham unggulan. Indeks berhasil menghindari zona merah sejak pembukaan perdagangan.
Rabu, 19 Nov 2014 12:15 WIB







































