Ledakan bom mengguncang saat salat Jumat berlangsung di masjid di Afghanistan bagian utara. Sedikitnya satu jemaah tewas dan tujuh orang lainnya luka-luka.
Putin memberi peringatan 'hari kiamat' untuk Barat saat perayaan kemenangan PD II. AS mengumumkan bantuan senjata US$ 150 juta (Rp 2,1 triliun) untuk Ukraina.
Pemimpin tertinggi Afghanistan Hibatullah Akhundzada, yang juga pemimpin Taliban, memerintahkan wanita-wanita di negara itu mengenakan burka di tempat umum.