detikFinance
IHSG Anjlok dan Dana Asing Rp 1 Triliun Kabur Gara-gara Sengketa Pilpres
Hari ini, MK menggelar sidang perdana sengketa pilpres yang diajukan pasangan Prabowo-Hatta. Duet ini menolak hasil rekapitulasi suara dari KPU yang memenangkan Jokowi-JK.
Rabu, 06 Agu 2014 16:52 WIB







































