Rollingstone
Film 'Birdman' dan 'The Grand Budapest Hotel' Merajai Oscar 2015
Ajang penghargaan Academy Awards atau Oscar 2015 baru saja selesai digelar di Dolby Theater, Los Angeles, Amerika Serikat pada Minggu (22/2) malam waktu setempat. Para pemenang dari ke-24 nominasi pun telah diumumkan.
Senin, 23 Feb 2015 14:22 WIB







































