detikFinance
Harga Capai Rp 350 Juta, 98% Apartemen Menteng Square Terjual
Sejak diluncurkan pada awal 2009 lalu, sebanyak 98 persen apartemen Menteng Square sudah terjual hingga penghujung 2010 ini. Harga apartemen berkisar antara Rp 240 juta hingga Rp 350 juta.
Selasa, 21 Des 2010 11:13 WIB







































