detikHealth
Curhat Para Bupati Sulbar: Tak Ada Dokter Hingga Kurang Anggaran
Usai membuka Rapat kerja kesehatan daerah (Rakerkesda) Provinsi Sulawesi Barat, Menteri Kesehatan Prof Nila Moeloek, SpM(K) sempat berdialog dengan para kepala daerah soal kesehatan.
Senin, 17 Nov 2014 11:00 WIB







































