detikInet
Apple Siapkan iPod Touch 3G?
Apple dikabarkan tengah menggodok piranti iPod Touch terbaru yang akan didukung dengan radio konektivitas 3G. Dilengkapinya iPod Touch dengan 3G disebut-sebut terkait layanan baru Apple, iCloud.
Kamis, 08 Sep 2011 18:13 WIB







































