detikFinance
Duh.. Dari 8.000 Kios di Tanah Abang, Cuma 200 yang Bayar Pajak
Direktorat Jenderal Pajak mencatat terdapat sekitar 8.000 kios di Blok A Pasar Tanah Abang. Sayangnya, hanya sekitar 200 pemilik kios yang telah membayarkan pajaknya kepada negara.
Selasa, 16 Jul 2013 09:45 WIB







































