detikNews
Duka Maradona untuk Fidel Castro: Dia Seperti Ayah Keduaku
Fidel Castro bagai figur ayah kedua bagi legenda sepak bola Argentina Diego Maradona. Dia sedih mendengar kabar kematian pemimpin besar revolusi Kuba 1959 itu.
Sabtu, 26 Nov 2016 22:53 WIB







































