detikFood
Manisan Jeruk dan Kelapa Lambang Kebersamaan dan Kemakmuran
Saat Imlek, beberapa makanan khas disajikan atau dihantarkan untuk saudara dan kerabat dekat. Salah satunya adalah Tray of Togetherness (chuen-hop) yang merupakan kotak berisi 8 jenis makanan, seperti manisan buah.
Selasa, 21 Jan 2014 10:28 WIB







































