detikNews
Kejar Layangan Hingga ke Rel, 4 Bocah Tersambar KA
Empat bocah di Sukoharjo, Jawa Tengah mengalami nasib nahas. Tanpa menyadari saat sedang asyik mengejar layang-layang di rel, keempatnya tersambar KA Malioboro Ekspress yang melintas. Dua di antaranya tewas.
Kamis, 30 Mei 2013 18:59 WIB







































