detikFood
Anak Kurang Gizi Mudah Alami Kerusakan Bakteri Baik dalam Usus
Bakteri baik dalam usus pegang peranan penting dalam mengekstraksi nutrisi dalam makanan. Sayangnya bakteri tersebut akan rusak permanen saat tubuh kurang nutrisi. Kerusakan tersebut tidak bisa diperbaiki dengan konsumsi suplemen.
Rabu, 11 Jun 2014 11:49 WIB







































