Aksi perampokan terjadi di pasar Kutukan, Blitar. Perampok berhasil membawa kabur perhiasan emas seberat 5 kg dengan taksiran nilai mencapai Rp 1 miliar.
Pedagang daging di sejumlah daerah mogok berjualan. Mereka memprotes harga daging yang kian melejit. Di Surabaya, pedagang masih berjualan meski omset turun.
Aksi mogok berjualan tak hanya dilakukan oleh para pedagang daging sapi karena harganya tembus Rp 120.000/kg. Tukang potong atau yang juga disebut tukang jagal pun ikut-ikutan mogok.
Harga daging sapi masih dijual Rp 120.000/Kg, atau naik sejak sebelum Lebaran lalu. Akibatnya, para pedagang berencana mogok jualan akibat tingginya harga daging ini.