detikOto
Ganti Oli Tidak Sesuai Spek Mesin, Garansi Batal
Masalah garansi batal tidak hanya bisa terjadi karena melakukan modifikasi pada kendaraan saja, pergantian oli yang tidak sesuai juga bisa membatalkan garansi kendaraan.
Selasa, 12 Apr 2011 13:55 WIB







































