detikNews
Jika Penyebab T-50i Jatuh Faktor Teknis, Menhan Kaji Ulang Pengadaan Golden Eagle
Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu masih menunggu hasil penyelidikan mengenai penyebab jatuhnya pesawat tempur latih T-50i Golden Eagle di Yogayakarta.
Senin, 21 Des 2015 13:17 WIB







































