detikNews
Westlife Sempat Lirik Garuda Raksasa di Cileungsi untuk Konser
Jika nasib baik masih melekat, Graha Garuda Tiara Indonesia (GGTI) sungguh megah. Selain memiliki wisma, hotel, helipad, sarana olahraga, dan 2 tower apartemen, bangunan itu juga memiliki gedung konvensi. All in one pokoknya.
Kamis, 27 Nov 2008 16:17 WIB







































