detikNews
Bahas Pembebasan Sandera, Marty Temui Menlu Somalia di Abu Dhabi
Menlu Marty Natalegawa direncanakan bertemu dengan Menlu Somalia Mohamed Abdullah Omaar di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab. Marty akan menyinggung pembebasan 20 orang awak Kapal MV Sinar Kudus yang disandera perompak Somalia.
Jumat, 15 Apr 2011 12:39 WIB







































