detikNews
Polisi Ditembak di Depan KPK, Razia Besar-besaran Digelar
Anggota Polri kembali menjadi sasaran teror setelah Bripka Sukardi tewas ditembak oleh pemotor Selasa (10/9) malam. Polri pun akan menggelar razia kendaraan bermotor untuk mengidentifikasi kendaraan pelaku.
Rabu, 11 Sep 2013 09:14 WIB







































