detikNews
Dahlan Iskan Minta Maaf ke Andi Timo dan El Qudsi
"Beberapa waktu yang lalu saya mengirim surat revisi dua nama anggota DPR yang sebenarnya tidak terkait sama sekali tapi namanya ter-include, Bapak El Qudsi dan Ibu Andi Timo," kata Menteri BUMN, Dahlan Iskan.
Rabu, 21 Nov 2012 12:16 WIB







































