detikFinance
Nasabah Bakrie Life Capek Hadapi Janji Palsu
Manajemen Bakrie Life dituding berbohong soal pengembalian dana nasabah produknya, Diamond Investa. Nasabah kini sudah merasa lelah dengan berbagai informasi yang simpang siur yang disampaikan manajemen Bakrie Life.
Senin, 05 Okt 2009 09:18 WIB







































