detikHealth
Waspada Obat Palsu & Ilegal, Jangan Mudah Tergiur Iklan Obat
Membedakan obat palsu memang tak semudah membedakan uang palsu. Terkadang produsen obat palsu terlalu 'pintar' untuk menyamarkan produknya. Agar tak tertipu, sebaiknya jangan mudah tergiur iklan obat.
Kamis, 07 Mar 2013 14:16 WIB







































