detikHot
Ini Alasan KCI Minta Sidang Soal Inul Ditunda
Seharusnya sidang lanjutan gugatan Yayasan Karya Cipta Indonesia (KCI) terhadap Inul Daratista soal royalti bisnis karaokenya berlanjut hari ini. Tapi sidang ditunda atas permintaan KCI.
Kamis, 04 Apr 2013 19:06 WIB







































