Meningkatnya kasus HIV-AIDS di kalangan ibu rumah tangga dan anak telah jadi perhatian banyak kalangan. Perilaku sebagian lelaki yang suka 'jajan' seks dituding sebagai pemicunya. Perlukah lelaki pembeli seks dikriminalkan?
Mobil pelayanan SIM Keliling Polrestabes Bandung hadir di area car free day Dago, Jalan Ir Juanda, Minggu (2/12/2012). Bagi Anda yang ber-KTP Bandung bisa memperpanjang masa berlaku SIM A dan SIM C.
Sebanyak 1102 personil polisi akan diturunkan untuk pengamanan acara Indonesian Japan Innovation Convention yang akan ditutup oleh Wakil Presiden RI Boediono di Sasana Budaya Ganesha, Minggu (2/12/2012) besok.
Menteri ESDM Jero Wacik menyatakan pihaknya akan menyiapkan hari 'bebas BBM bersubsidi' pada tahun depan. Rencananya, hari bebas BBM bersubsidi ini akan bersanding dengan Car Free Day pada hari Minggu.
Di Jawa Tengah tercatat 276 kasus HIV dan 387 kasus AIDS terjadi sejak Januari hingga Juni 2012. Dari data tersebut diketahui ibu rumah tangga menempati urutan tertinggi kedua penderita HIV/AIDS setelah karyawan swasta di Jateng.
Seorang warga kebangsaan Jerman, Marlena (23) bersama belasan orang lainnya menari berpasangan dengan iringan lagu dari Lenka berjudul 'Everything At Once' di arena CFD Jl Pahlawan Semarang. Mereka mengampanyekan anti kekerasan terhadap perempuan.
Sebelum menggelar pertemuan di Hotel Hyatt, Jokowi dan menteri Norwegia, Trond Giske, berjalan-jalan di Bundaran HI. Mereka melihat suasana car free day sekaligus kondisi lalu lintas di lokasi.
Jokowi bertemu Menteri Perdagangan dan Industri Norwegia, Trond Giske. Pertemuan singkat itu membahas rencana kerjasama dalam bidang penegakan hukum dengan cara elektronik.