detikNews
Diawasi Dunia Internasional, DVI Hati-Hati Identifikasi Korban QZ8501
Tidak mudah bagi tim DVI mengidentifikasi para korban kecelakaan AirAsia QZ8501 di perairan Karimata. Belum lagi menghadapi keluarga korban yang ingin proses identifikasi dilakukan cepat.
Selasa, 13 Jan 2015 14:00 WIB







































