detikTravel
Ini Dia Aneka Kawasan Belanja Oleh-oleh Khas Medan
Kalau berencana liburan Natal dan Tahun Baru di Medan, jangan lupa mencari oleh-oleh sebelum pulang ke kota asal. Ada sejumlah kawasan di Medan untuk yang mencari buah tangan makanan, fashion atau pernak-pernik lain.
Selasa, 17 Des 2013 19:22 WIB







































