Suatu yang luar biasa ketika AKP memenangi pemilu di Turki tiga kali berturut-turut. Kemenangan dalam Pemilu 2002, dipertahankan dalam Pemilu 2007, dan dalam Pemilu 2011, AKP kembali memenangi dengan meraih suara 49,9%.
"Kami akan merangkul semua orang, apakah mereka memilih AKP atau tidak," kata Erdogan dalam pidato di markas besar partainya seusai kemenangan definitif, Minggu malam.