Perusahaan multinasional asal AS, Google, dikabarkan akan meluncurkan sebuah jaringan streaming musik yang akan menjadi pesaing Spotify, Rdio, dan Rhapsody.
Perusahaan teknologi raksasa Apple diprediksi akan mengalami kerugian untuk pertama kalinya sejak iTunes dirilis pada 2003. Hal tersebut terpantau dari laporan keuangan yang dilansir pada Selasa (23/4) kemarin.
Lagu terbaru dari grup elektronika asal Prancis, Daft Punk, yang bertajuk “Get Lucky” dikabarkan telah menembus rekor streaming di situs Spotify dalam jangka waktu 24 jam.
Setelah meluncurkan single anyar berjudul “Sssst…” sekaligus berjanji bahwa mereka akan mengeluarkan album baru pada tanggal dirayakannya Record Store Day yang tahun ini jatuh pada Sabtu (20/4) lalu, SORE telah merilis Sorealist secara digital sesuai dengan tanggal yang direncanakan.
Dari 180 negara di dunia yang masuk dalam daftar ekspansi bisnis infrastruktur jaringan Ericsson, Indonesia diakui sebagai satu dari 10 negara penyumbang kontribusi terbesar untuk perusahaan asal Swedia, tersebut.
Setelah terakhir kali merilis materi lagu lewat album mini bertajuk Sombreros Kiddos pada April 2010 silam dan ditinggal oleh sang kibordis, Ramondo Gascaro, dua tahun kemudian, grup musik Indonesiana asal Jakarta, SORE, siap menandakan kembalinya mereka dengan single anyar berjudul “Sssst…” yang dirilis pada Rabu (20/3) ini.