detikNews
Bisnis Terompet Tahun Baru Berbunyi Nyaring di Jakarta
Pada malam pergantian tahun, warga Jakarta dan kota lainnya memiliki tradisi meniup terompet. Para pedagang terompet pun mulai menjajakan dagangannya dua pekan menjelang akhir Desember.
Kamis, 24 Des 2015 13:10 WIB







































