detikTravel
Turis Jatuh Cinta Pelan-pelan dengan Sulawesi Selatan
Ada banyak ragam wisata di Sulawesi Selatan. Ada pemakaman Toraja yang sakral, berburu kuliner di Makassar atau menyelami bawah laut Takabonerate. Kunjungan turis ke sana terus meningkat.
Jumat, 16 Okt 2015 09:10 WIB







































