detikNews
Tangan Thalib Abbas Diikat Rantai Selama Disekap, Baru Dilepas Saat Salat
Meski kondisi Thalib Abbas sudah renta, namun para pelaku penculikan memperlakukannya dengan sadis. Kakek tua berusia 78 tahun itu terus diikat tangannya dengan rantai besi selama dalam penguasaan para penculik.
Senin, 20 Apr 2015 19:36 WIB







































