detikNews
KPK: UU TPPU Akan Cerminkan Posisi DPR pada Pemberantasan Korupsi
DPR masih menggodok RUU Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) agar segera disahkan. UU itu akan menggambarkan sikap anggota dewan mendukung atau tidak pemberantasan korupsi nanti.
Rabu, 25 Agu 2010 16:56 WIB







































