detikInet
Catat! LTE Jangan Jadi Gagah-gagahan Operator
Menkominfo Rudiantara telah memberi restu kepada operator di spektrum 900 MHz untuk menggelar 4G LTE secara komersial setelah lulus uji laik operasi akhir 2014 ini. Namun sebelum benar-benar mengkomersialkannya, ada syarat yang diminta oleh menteri.
Rabu, 19 Nov 2014 15:24 WIB







































