detikHot
Kim Woo Bin Gugup Kembali ke Dunia Hiburan Setelah Lama Vakum
Kim Woo Bin mengaku sangat bersemangat akhirnya kembali berkarier setelah 4 tahun vakum. Namun ia tak membantah ada rasa gugup di dalam dirinya.
Senin, 22 Jun 2020 15:38 WIB