detikNews
Mengapa Hanya PAN dan PPP yang Diundang ke Rakernas PDIP?
PDIP menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) IV hari ini dengan mengundang dua parpol anggota Koalisi Merah Putih, PAN dan PPP. Mengapa PDIP tak mengundang anggota koalisi Merah Putih lainnya?
Jumat, 19 Sep 2014 10:01 WIB







































