detikTravel
Indahnya Pantai Pathuk Sendang Biru, Malang
Malang selain dikenal dengan udaranya yang sejuk, ternyata juga mempunyai pantai yang indah. Di selatannya tepatnya Sendang Biru terdapat Pantai Pathuk yang memesona. Benar-benar sedap dipandang mata!
Selasa, 07 Apr 2015 11:10 WIB







































